Haloo, asalamualaikum teman - teman, selamat datang di blog ini, untuk kalian yang baru baca di situs ini, halaman ini berisi tentang riview dari buku - buku populer yang karya terbaik untuk dibaca dan diceritakan. nah disini aku akan meriview sebuah buku yang di tulis oleh Ervina Dyah Pratikaningrum, dengan judul bukunya yaitu "Travelova Days In Yogya" . Buat teman - teman yang suka gemar membaca sebuah buku, Travelova Days in Yogya perlu jadi pertimbangan untuk kalian baca karena alur cerita didalamnya kemungkinan seperti kisah perjalanan hidup yang teman - teman lalui. Perlu teman - teman ketahui, buku yang ditulis oleh Ervina Dyah Pratikaningrum dengan judul Travelova Days in Yogya memiliki desain buku yang sangat menarik, jika dilihat dari tampilan color yang terdapat pada cover bukunya, itu didominasi dengan warna putih dengan menautkan beberapa gambar seperti pada bagian cover depan terdapat gambar awan, koper, kamera dan sebuah tumbuhan hijau yang dapat menj...